Dimulai
dengan menampung 5 anak asuh di rumah kontrakan pada tanggal 24 Juni 2002 pada
awal berdirinya Panti Asuhan Fajar Harapan, dan tambahan menampung kurang lebih lima
anak pertahun, pada bulan Agustus 2012 ini jumlah anak asuh yang dibina
sebanyak 63 orang yang terinci atas 17 putri tinggal di asrama dan selebihnya
tinggal di luar asrama panti asuhan fajar harapan karena keterbatasan rumah asrama panti asuhan fajar harapan. Mereka yang
tinggal di luar asrama panti asuhan fajar harapan adalah anak asuh yang melanjutkan kuliah setelah tamat
SLTA, dan anak-anak usia TK dan SD. Anak– anak asuh
usia TK dan SD tinggal di rumah masing-masing dengan mendapat santunan dan
bimbingan dari Panti Asuhan Fajar Harapan. Mereka yang kuliah sebagian besar bekerja sebagai sebagai pembantu
rumah tangga (PRT) untuk
menomboki kekurangan biaya kuliah,
sebagian kecil tinggal d rumah famili. Bagi anak asuh yang kuliah di IPB banyak dibantu
dermawan setempat, khususnya Angkatan 1959 IPB.
Mekanisme
rencana penambahan anak asuh sesuai dengan kemampuan lembaga panti diprogram menampung sekitar lima-enam anak pertahun
angkatan dapat disajikan secara tabel di bawah ini :
Rencana
penambahan anak asuh Panti Asuhan Fajar Harapan
Tahun Ke
|
Tahun
|
Jumlah Anak
|
1
|
2002
|
5
|
2
|
2003
|
10-11
|
3
|
2004
|
15-17
|
4
|
2005
|
20-23
|
5
|
2006
|
25-29
|
6
|
2007
|
30-35
|
7
|
2008
|
35-41
|
8
|
2009
|
40-47
|
9
|
2010
|
45-53
|
10
|
2011
|
50-59
|
11
|
2012
|
55-64
|
12
|
2013
|
60-70
|
Dari
tabel di atas dapat dilihat secara
jelas bahwa peningakatan anak pertahun sejumlah lima orang, maka dari tahun ke
satu tahun (2002) hingga tahun ke 11 yang jatuh pada tahun (2012) jumlah anak menjadi 55 orang. Namun dalam kenyataannya jumlahnya menjadi 67 orang,
karena adanya desakan para keluarga miskin yang anaknya minta disantuni. Adapun rincian
realisasinya jumlah anak asuh pada saat
ini adalah:
Tabel
2
Daftar
anak asuh Panti Asuhan Fajar Harapan
pada
tahun 2012
No
|
Starta
Pendidikan
|
Jumlah Anak Asuh (orang)
|
||
Dalam Asrama
|
Luar Asrama
|
Jumlah
|
||
1
|
SD
|
-
|
17
|
17
|
2
|
SLTP
|
-
|
12
|
12
|
3
|
SLTA
|
16
|
12
|
28
|
4
|
Mahasiswa
|
1
|
9
|
10
|
5
|
Kursus dan Pelatihan
|
-
|
-
|
-
|
Jumlah
|
17
|
50
|
67
|
0 komentar:
Posting Komentar